Saturday, November 22, 2014

AKU II

kepandaianku
mungkin dalam berbahasa

kebodohanku
pasti dalam menggambarkan rasa

jangan pernah lagi bertanya
"kenapa"
"mengapa"
"bagaimana"

ku tak punya jawabnya

<=::budaqnakal::=>

No comments: